About this course
Membantu peserta memahami, merancang, dan mengembangkan personal branding yang sesuai dengan kepribadian, keahlian, serta tujuan karier/bisnis mereka, sehingga lebih mudah dikenali, dipercaya, dan dipilih.
Materi yang Dibahas:
Pengenalan Personal Branding
Apa itu personal branding & mengapa penting.
Studi kasus tokoh sukses.
Mengenali Diri & Nilai Unik
Menggali kekuatan, passion, dan positioning diri.
Menentukan target audiens yang tepat.
Strategi Membangun Citra Diri
Identitas visual & verbal (gaya komunikasi, bahasa tubuh, citra digital).
Membangun reputasi positif di lingkungan profesional maupun sosial.
Personal Branding di Media Sosial
Optimalisasi LinkedIn, Instagram, dan platform lainnya.
Cara membuat konten yang konsisten & relevan.
Membuat Rencana Aksi Branding Pribadi
Tools & framework membangun branding.
Evaluasi & strategi pengembangan jangka panjang.
FAQ
Comments (0)
Personal Branding 1 Mengubah Hidup Dengan Personal Branding
Personal Branding 2 Menemukan Keunikan Diri
Personal Branding 3 Memaksimalkan Kemampuan Diri
Personal Branding 4 Dikenali Target Audience
Personal Branding 5 Membangun Kredibilitas
Personal Branding 6 Critical Thinking
Personal Branding 7 Medium Personal Branding
Personal Branding 8 Kreativitas
Personal Branding 9 Membangun Personal Branding Offline
Personal Branding 10 Sesi Diskusi Membangun Personal Branding Offline
Membangun Personal Branding offline
Personal Branding 11 Membangun Personal Branding Offline